Wednesday, 11 April 2018

Cara Reset Manual Epson T 1100

Jangan lupa membaca artikel kami sebelumnya, mengenai > Panduan Bisnis Online bagi Pemula.

Di dalam dunia perprinteran masalah tidak akan pernah kita hindarkan, baik itu anda yang menggunakan printer canon, Epson, HP, Brother dan sebagainya, dari kesemuanya itu kita tidak bisa lari dari yang namanya error.

Akana tetapi meskipun demikian yang namanya masalah pasti ada jalan keluarnya, tak jauh berbeda dengan problem printer yang kita hadapi, seperti yang akan kita ulas secara lengkap disini adalah, tentang bagaimana kita mengatasi atau memperbaiki Printer epson dengan tipe T 1100 dengan error Ink Runk Out, atau blinking pada indikator tintanya.

Jika hal tersebut telah anda temukan pada printer anda itu artinya printer anda menandakan bahwa tiba waktunya kita melakukan tahap reset dengan cara manual, karena saat ini printer telah mendeteksi bahwa di dalam cartridge atau ciss printer , sudah tidak ada tinta lagi.

Jangan Lupa Baca :


Dan perlu anda ketahui bahwa printer mendeteksi kosong atau tidaknya cartridge bukan berdasarkan kuantity tinta yang anda lihat di tabung, itulah sebabnya mengapa meskipun didalam tabung masih penuh dengan tinya tapi masalah ini masih muncul, hal ini di sebabkan karena printer mendeteksi kosong atau tidaknya tinta berdasarkan besaran jumlah pencetakan yang telah kita lakukan sebelumnya.

Jadi bukan besaran atau kuantity yang kita lihat pada tabung. jadi di sini jangan sampai anda jadi bingung terkait masalah seperti ini. baiklah lantas bagaimana cara mengatasi printer blinking Reset Manual Pada Printer Epson T1100? berikut tahapannya

Perhatikan gambar di bawah, Printer yang akan kita reset disini akan menunjukkan gejala blink pada indikator tinta



Silahkan anda tekan dan tekan saja terus tombol yang blinking tersebut, sampai cartridge berada pada posisi seperti gambar di bawah nni




Lalu perhatikan tombol yang berada pada bagian belakang cartridge, tekan dan tahan selama kurang lebih 5 detik. berkut tombol yang dimaksud



Setelah itu, maka secara otomatis head printer akan bergerak ke kiri dan ke kanan, abaikan saja tunggu sampai printer menyelesaikan aktivitasnya.

Jangan Lupa Baca :
    selanjutnya perhatikan pada area blinking, maka secara otomatis , blink tersebut akan hilang seiring setelah kita melakukan beberapa tahapan tesebut di atas



    Dan selamat sekarang anda sudah bisa menggunakan printer anda lagi, sekian untuk tutorial sederhana ini jika ada yang ingin di pertanyakan terkait yang kita bahas kali ini, silahkan meninggalkan pertanyaan melalui kotak komentar yang telah di sediakan di bawah, semoga tulisan ini bisa memberi manfaat akhir kata. semoga berhasil

    Selain sebagai media informasi teknologi, kami juga berbagi artikel tentang bisnis online.

    0 comments:

    Post a Comment