Tuesday, 13 January 2015

Cara Melihat Kodereg Dapodikmen yang Baru

Jangan lupa membaca artikel tentang bisnis di > Informasi bisnis terbaik 2020.

Seperti berita yang kami kutip dari http://dapo.dikmen.kemdikbud.go.id/ , bahwa Tim Pendataan Dapodikmen Pusat melakukan reset Kode Registrasi untuk seluruh sekolah. Maka kode registrasi Aplikasi Dapodikmen seluruh sekolah akan berubah/berganti, dan kode registrasi yang sekarang dimiliki/digunakan statusnya menjadi tidak aktif dan sekolah tidak dapat menggunakannya untuk generate prefill maupun melakukan sinkronisasi yang ditandai dengan peringatan “Kode registrasi tidak ditemukan diserver”.
Sehubungan dengan hal tersebut berikut langkah-langkah atau cara untuk mengetahui Kode Registrasi Dapodikmen yang baru:

-Pertama login ke http://sdm.data.kemdikbud.go.id/ dengan akun Operator Sekolah (OPS) yang telah terdaftar.
-Selanjutnya Pilih Profil dengan cara seperti pada gambar berikut ini:

-Akan terlihat tampilan seperti berikut ini, lalu klik Kode Registrasi



-Maka Kode Registrasi anda akan segera muncul seperti berikut ini:



-Langkah selanjutnya adalah download prefill dapodikmen lalu letakan ketempat seperti biasa dan registrasi ulang.
-Atau bisa lihat panduannya di link berikut ini:
http://dapo.dikmen.kemdikbud.go.id/portal/web/laman/detailBerita/2015-01-12/prosedur_aktivasi_kode_registrasi_baru



Sumber https://www.smk-grobogan.net/

Selain sebagai media informasi pendidikan, kami juga berbagi artikel terkait bisnis.

0 comments:

Post a Comment